Pembagian Hadiah Lomba dalam rangka Haflatul Imtihan Yayasan Pondok Pesantren Al Falah Leces 2023
Pembagian Hadiah Lomba dalam rangka Haflatul Imtihan Yayasan Pondok Pesantren Al Falah Leces 2023
Beberapa hadiah yang diberikan merupakan hasil perlombaan yang di laksanakan sebelum acara puncak Haul dan Haflatul Imtihan Yayasan Pondok Pesantren Al Falah Leces 2023.dimana banyak sekolah perlombaan yang di selenggarakan ,ada lomba tusuk jarum,lomba lari kelereng,Fashion Show dan lomba lomba lainnya.
Acara penyerahan hadiah dipandu oleh di MC kondang yaitu Mas Oman dan Mbak Rini.
Disamping penyerahan hadiah ,ada beberapa penamilan sebagai hiburan untuk mengisi acara supaya tidak hanya penyerahan saja tapi para wali santri bisa melihat kreativitas anak anaknya selama mencari ilmu di pondok pesantren al falah . Ada penampilan paduan suara ( padusa ) memakai baju anak SD, lalu ada juga penampilan pembacaan puisi.
Setelah semua hadiah di bagikan kepada para pemenang lomba, tiba saatnya untuk menyaksikan drama klasik yang di perankan siswa Mts dan SMK, dan penampilan drama tersebut menjadi penutup acara dalam kegiatan pembagian hadiah hadiah lomba.
Bagaimana kegiatan pembagian hadiah itu berlangsung. anda bisa mengikuti video dibawah ini :